SuaraBekaci.id - Sebanyak 166.743 personel Polri siap mengamankan arus mudik lebaran Hari Raya Idul Fitri 2022.
Kabag Ops Korlantas Polri Kombes Eddy Djunaedi mengatakan, untuk mudik Lebaran kali ini diprediksi bakal dimulai pada 28 April 2022 mendatang.
“Ada 166.743 personel Mabes, Polda dan instansi terkait,” katanya, kepada wartawan.
Edy menjelaskan, pengerahan personel Korps Bhayangkara tersebut dilakukan dalam mengantisipasi sejumlah permasalahan selama masa mudik nanti. Seperti untuk mengurai arus kemacetan dan penumpukkan kendaraan selama mudik berlangsung.
Baca Juga: Pemesanan Tiket DAMRI Meningkat Signifikan di Musim Mudik Lebaran 2022
Tak hanya menyiapkan personel, kepolisian juga akan mendirikan pos pengamanan serta pelayanan di sejumlah ruas jalan untuk melakukan pemantauan syarat-syarat mudik 2022.
“Polri nanti akan mendirikan pos pengamanan (pos pam) dan pos pelayanan (pos yan),” ucapnya.
“Di pos yah itulah, nanti bersama-sama steakholder terkait lainnya ditempatkan ruang untuk vaksin maupun booster,” tegasnya.
Diberitakan sebelumnya, Presiden Joko Widodo meminta bawahannya untuk memerhatikan sejumlah aspek dari Lebaran 1443 H.
Salah satu yang ditekankan yaitu agar kasus Covid-19 tak naik lantaran mudik Hari Raya 2022 sudah dizinkan.
Baca Juga: 4 Menteri Ditanya Jokowi Mau Maju Jadi Presiden Apa Enggak, Jawaban Prabowo Paling Beda
Berita Terkait
-
Polisi Benarkan Keponakan Megawati Terlibat Judi Online, Ternyata Termasuk Tersangka Utama
-
Ada Mobil hingga Lukisan Mahal, Ini Penampakan Barang Sitaan Kasus Judi Online Senilai Rp 167 Miliar
-
Polda Metro Jaya Bakal Periksa Firli Bahuri Lagi
-
Polda Metro Jaya Kerahkan 71.399 Personel Amankan 32.570 TPS Pilkada Jakarta, 6 Masuk Kategori Rawan
-
Tampang 24 Tersangka Kasus Judol Libatkan Pegawai Komdigi, 4 Masih Buron
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Ribuan Saksi Bakal Diterjunkan Heri-Sholihin Kawal Pemungutan Suara di TPS Kota Bekasi
-
Tampang Pak Ogah Diduga Pelaku Pelecehan Kakak Beradik di Bekasi Timur
-
BRI Terdepan dalam Pembiayaan Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO
-
Apakah Infinix Smart 8 Cocok untuk Game? Temukan Jawabannya di Sini!
-
Calon Wakil Wali Kota Bekasi Nurul Sumarheni Janjikan Angkat Kualitas Hidup Perempuan