
SuaraBekaci.id - Ade Armando babak belur hingga celana dilucuti di kawasan Gedung DPR RI, Senin (11/4/2022). Foto penampakan Ade Armando yang babak belur dihajar massa beredar luas di media sosial.
Dirinya mengaku mendukung aspirasi BEM SI yang menolak wacana penundaan Pemilu 2024 dan Perpanjangan Masa Jabatan Presiden.
"Saya tidak ikut demo, saya hanya mantau dan ingin mengatakan saya mendukung," ungkapnya seperti dikutip dari berbagai sumber.
Dr. Ade Armando, M.Sc. sendiri adalah seorang pegiat media sosial sekaligus dosen Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia ( FISIP UI ).
Baca Juga: Viral Foto Bernarasi Provokasi Gebuki Ade Armando, Ada Potret Lelaki Tua Bertopi
Pria kelahiran Jakarta 24 September 1961 ini juga pernah menjadi anggota Komisi Penyiaran Indonesia, Ketua Program S1 Ilmu Komunikasi FISIP UI dan Direktur Pengembangan Program Pelatihan Jurnalistik Televisi Internews.
Anak bungsu dari pasangan Mayor Jus Gani dan Juniar Gani ini adalah peraih gelar Master Of Science dalam population studies dari Universitas Negeri Florida pada tahun 1991 kemudian meraih gelar doktornya pada 2006 di Universitas Indonesia.
Ayahnya Mayor Jus Gani adalah seorang diplomat yang terpaksa turun pasca dampak runtuhnya rezim Soekarno. Mayor Jus Gani pernah menjadi atase di Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Maroko dan Filipina.
Suami dari Nina Mutmainnah Armando tersebut memulai karirnya dengan menjadi wartawan majalah Prisma (1988-1989) dan Redaktur penerbit buku LP3ES (1991 - 1993).
Dirinya juga sempat menjadi Redaktur surat kabar Islam Republika pada tahun 1993 kemudian keluar.
Pasca meninggalkan profesi sebagai wartawan, Ade kemudian beralih menjadi seorang peneliti dan Manager riset Media Tylor Nelson Sofres pada tahun 1998 hingga 1999.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Ade Armando: Hafal Al Quran Zaman Sekarang Manfaatnya Apa? Simak Penjelasannya!
-
Dipertanyakan Ade Armando, Ini Manfaat Menghafal Al-Qur'an menurut Agama Islam
-
Ade Armando Kerja Apa? Kini Blunder Pertanyakan Manfaat Menghafal Al-Qur'an
-
Kekayaan Ade Armando, Tuai Kontroversi Usai Pertanyakan Manfaat Hafalan Al-Quran
-
Ade Armando Lulusan Mana? Blunder Pertanyakan Manfaat Menghafal Al-Quran
Tag
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Memutuskan Pindah Homebase Musim Depan, Dua Tim Promosi Angkat Kaki
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan: Pilihan untuk Keluarga Baru, Lengkap Perkiraan Pajak
Pilihan
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
-
Hasil BRI Liga 1: Dibantai Borneo FC, PSIS Semarang Makin Terbenam di Zona Degradasi
-
5 Rekomendasi HP dengan Kecerahan Layar Maksimal di Atas 1000 Nits, Jelas dan Terang di Luar Ruangan
Terkini
-
Jangkau 88% Wilayah Indonesia, 1,2 Juta AgenBRILink Layani Keuangan Hingga ke Pelosok Negeri
-
Terjebak Kobaran Api! Ibu dan Anak di Jatiasih Tewas, Saksi Dengar Suara Ini
-
Dari CS ke Pahlawan UMKM, Kisah Inspiratif Mantri BRI Berdayakan Pengrajin Gerabah di Lombok
-
BRI Berdayakan 14,4 Juta Pengusaha Wanita, Bukti Komitmen Hadirkan Kesetaraan Gender
-
Masih Misteri! Bau di Bekasi Bukan Berasal dari Kebocoran Gas