SuaraBekaci.id - Raffi Ahmad dan Nagita Slavina baru saja merayakan ulangtahun mereka yang jatuh di tanggal sama. Berbagai ucapan dan doa dikirim untuk pasangan suami istri ini mulai dari keluarga, sahabat dan rekan sesama artis.
Terbaru, melalui unggahan di kanal Youtoube RANS Entertainment, Gigi yang sedang sibuk mengurusi Rayyanza didatangi oleh salah satu staffnya dan diberitahukan bahwa ada kesalahan di dalam kantor RANS.
Gigi yang terkejut pun tak berpikir panjang dan langsung berjalan menuju ke ruangan staff RANS. Namun siapa sangka ketika ibu dua anak ini memasuki ruangan, sorak sorai pun langsung terdengar riuh di dalam.
Rupanya sebuah kejutan kembali diberikan untuk Nagita, kali ini dari Bank BNI.
Baca Juga: Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Ultah, Dapat Hadiah Mesin ATM untuk di Rumah
Bank BNI memberikan hadiah untuk RANS sebuah mesin ATM yang diletakkan di dalam kantor dan bisa diakses kapan saja.
Sontak Gigi pun kegirangan dengan hadiah tersebut, tak tanggung sebuah mesin ATM telah berdiri kokoh dihadapannya.
" Ini ini ? Kayak handphone dummy apa beneran sih?" teriak Gigi masih tak percaya.
" Ini beneran bisa buat ambil?" lanjutnya lagi.
Nagita pun benar-benar senang mendapat hadiah tak terduga tersebut. Ia bahkan mencoba mesin ATM itu untuk mengambil uang.
Baca Juga: Ulang Tahun, Nagita Slavina dan Raffi Ahmad Dapat Kado Mesin ATM di Rumah
Tentu saja hadiah ini membuat heboh warganet yang menyaksikannya.
Berita Terkait
-
Dapat Transferan Uang dari Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, Nunung Kaget Lihat Nominalnya
-
Adab Nagita Slavina 'Tolak' Ucapan Terima Kasih Usai Transfer Uang ke Nunung Disorot: Dari Dulu...
-
Main ke Kos Nunung yang Rp3,2 Juta Per Bulan, Nagita Slavina Tenteng Hermes Birkin: Harganya Setara Rumah
-
Ucapan Nagita Slavina setelah Transfer Uang untuk Bantu Nunung Jadi Sorotan: Sederhana tapi Nusuk
-
Pasangan Dermawan, Nagita Slavina dan Raffi Ahmad Kompak Bantu Ekonomi Nunung Srimulat
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Hadirkan Beragam Kuliner dan Hiburan Menarik
-
Keberhasilan Cokelat Ndalem, Jadi Bukti BRI Sukses Naik Kelaskan UMKM
-
Cerita Siswa SMAN 21 Bekasi Gagal Ujian Gegara Gedung Sekolah Diterjang Banjir
-
Bekasi Banjir Pilih Ngungsi ke Hotel, Istri Walkot Bekasi: Cuma Sebentar
-
Bekasi Banjir, Keluarganya Ngungsi ke Hotel, Walkot Tri Adhianto: Gak Bermewah-mewah