SuaraBekaci.id - Pedangdut Wika Salim ternyata memiliki kebiasaan menyetir yang tidak biasa. Penyanyi berusia 29 tahun ini mengakui bahwa ia kerap telanjang kaki saat mengendarai mobil.
Kebiasaan Wika Salim saat menyetir tanpa alas kaki itu diungkapnya di postingan Instagram.
"Tim nyeker kalo nyetir sendiri mana suaranya??" tulis Wika Salim sembari memperlihatkan dirinya tengah berada di dalam mobil.
Postingan ini tentu saja mengundang kehebohan warganet. Postingan yang diunduh sehari lalu itu telah di-like sebanyak 106.007 kali.
Sejumlah warganet pun mengomentari kebiasaan dari Wika Salim tersebut.
"Tim fortuner pake metik sini ngumpul," tulis salah satu akun @res***
"Paling enak nyeker klo pas nyetir... Berasa dpt feelnya," tulis akun @agu***
Namun banyak juga komentar warganet yang justru gagal fokus dengan kecantikan Wika Salim.
"Adduh teteh idola," tulis akun @enc***
"Aku mau nyeker berdua sama kamu di dalam mobil yang," goda akun @aa***
Sebelumnya, Wika Salim juga sempat bikin warganet heboh saat unggahan video dirinya tengah menangis di kala hujan.
Saat itu, Wika mengenakan singlet berwarna hitam dengan rambut tergerai sebahu tampak menyanyi perlahan dengan sendu, namun airmata terus mengalir dari wajahnya yang merona. Berulangkali ia mengusap airmata tersebut namun tak kunjung surut dan terus saja membanjiri wajah cantiknya.
"IM DONE, " tulisnya dalam caption di video tersebut.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Apresiasi Prestasi Indonesia Raih Posisi Runner-Up SEA Games 2025, BRI Salurkan Bonus Atlet Nasional
-
Ini Alasan Polda Metro Jaya Tidak Tahan dr Richard Lee
-
KPK Panggil Wakil Ketua dan Anggota DPRD Kabupaten Bekasi
-
Ridwan Kamil dan Atalia Praratya Resmi Bercerai
-
Kritik Pedas PDIP: Mengapa KPK Kejar Rieke Diah, Tapi Kasus Rp2,7 Triliun 'SP3'