Scroll untuk membaca artikel
Ari Syahril Ramadhan
Jum'at, 14 Januari 2022 | 17:26 WIB
Penghuni Hotel Amaroossa Grande Kota Bekasi, Jawa Barat, berhamburan ke luar gedung saat terjadi gempa tektonik di Banten berkekuatan M 6,7 pada Jumat (14/1/2022). [ANTARA/Andi Firdaus]

Koordinator Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Bekasi Karsono yang dikonfirmasi melalui sambungan telepon mengimbau masyarakat untuk mewaspadai potensi gempa bumi susulan.

"Kita masih mendata dampaknya. Saran BMKG, hati-hati terhadap gempa bumi susulan yang mungkin terjadi," katanya.

Load More