Pertanyaan itu kemudian ditanggapi oleh ribuan warganet yang kemudian memberikan saran tentang apa yang harus dilakukan.
"Sebelum nikah, harus akrab sama calon mertua, dan familinya, jadi pas nikah gak canggung lagi, makanya kalau pacaran jangan jemput depan gang terus," celetuk akun @Ucebuce***.
" Hidup gue sekarang tinggal sama mertua, asal pulang kerja makan, terus keluar pintu ngopi ngerokok, push rank, tiap hari begitu," sahut yang lain @Mard***.
" Tergantung mertua dan pembawaan sendiri , dengan mertua seperti ortu sendiri, seperti dirumah sendiri, tidak ada rasa sungkan," timpal yang lain @E***.
Baca Juga: Foto Jerinx Hilang di Medsos Nora Alexandra, Ada Apa?
" Anda mewakili kaum adam gan," kata akun @ryanbo***.
Rupanya postingan pria ini seperti mewakili yang terjadi pada kebanyakan kaum pria.
Unggahan ini pun viral dengan ditonton lebih dari 2,4 juta warganet dengan like sebanyak 101,9 ribu dan 4 ribu lebih komentar.
Kontributor : Ririn Septiyani
Baca Juga: Cara Pakai Snaptik, Downloader Video TikTok Tanpa Watermark
Berita Terkait
-
Ingin Menikmati Video Musik Secara Offline, Begini Cara Mengunduh Lagu dari YouTube
-
Pekerjaan dan Pendidikan Citra Monica Istri Ifan Seventeen, Kini Resmi Jadi Ibu Dirut
-
Romansa dengan Sensualitas Tipe Soft R dalam Film 'My Fault: London'
-
Video Viral Sholat Tarawih Tercepat di Blitar, 5 Menit Sudah Selesai: Emang Sah Yah?
-
Viral Cewek Gabut Jualan 'Skincare Keliling', Respon Masyarakat Tak Terduga
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
Terkini
-
BRI Sukses Raih 5 Penghargaan di Retail Banker International Asia Trailblazer Awards
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Hadirkan Beragam Kuliner dan Hiburan Menarik
-
Keberhasilan Cokelat Ndalem, Jadi Bukti BRI Sukses Naik Kelaskan UMKM
-
Cerita Siswa SMAN 21 Bekasi Gagal Ujian Gegara Gedung Sekolah Diterjang Banjir
-
Bekasi Banjir Pilih Ngungsi ke Hotel, Istri Walkot Bekasi: Cuma Sebentar