SuaraBekaci.id - Selebgram Edelenyi Laura Anna dikabarkan meninggal dunia Rabu (15/12/2021) di kediamannya di kawasan Pondok Gede, Bekasi, Jawa Barat.
Kabar tersebut dibagikan oleh sederet selebritas. Shandy Purnamasari, pebisnis dan sahabat Vanessa Angel pun juga Raffi Ahmad turut berduka cita dengan meninggalnya Laura.
Lewat Instagram, Shandy membagikan foto saat menjenguk Laura Anna. Tak lupa Shandy menuliskan doa-doa untuk selebgram 21 tahun tersebut.
"Innalilahiwainailaihi rajiun. Lora uda nggak sakit lagi, udah nggak sedih lagi, udah bisa jalan lagi, Lora udah bahagia di sisi Tuhan. Semua sayang sama lora. Al fatehah untuk lora," tulis Shandy.
Kolom komentar langsung dibanjiri ucapan duka. Sederet selebritas tak percaya dengan kepergian Laura Anna.
"Kaaa ini beneran kaaa??? kok gada apa apa-apa di ignya loraaa plisss," tulis Salmafina. "Innalillahi wa inna ilaihi rojiun, smoga Diterima di Sisi Tuhan YME," tulis Ayu Dewi.
"Ya Allah beneran nggak sih?" tanya netizen. "Innalillahi.. ini beneran kak? Ya Allah Laura," sahut lainnya.
Tidak hanya itu, artis Raffi Ahmad juga turut memberikan ucapan duka mendalam atas meninggalnya Edelenyi Laura Anna.
"Laura .... We Love Selamat jalan teman ... Kamu pasti diberikan tempat terbaik disana karena kamu orang baik ... Innalillahi wa inna ilaihi raji’un .... Istirahat yang tenang ya Laura ... @edlnlaura," tulisnya.
Baca Juga: 4 Fakta Yasmine, Pacar Baru Aditya Zoni Selebgram Malaysia Blasteran
Sekedar diketahui, Laura Anna mengalami kecelakaan fatal di tahun 2019 silam. Kecelakaan tersebut diakibatkan sang pengemudi, Gaga Muhammad dalam pengaruh alkohol.
Tag
Berita Terkait
-
Bruce Leung Bintang Film Kung Fu Hustle Meninggal Dunia, Ini Profil Lengkap Sang Legenda
-
Asisten Pelatih Arema FC Kuncoro Meninggal Dunia, Kolaps Dipinggir Lapangan
-
Pernah Bertemu Roby Tremonti, Selebgram ini Syok Usai Baca Buku Aurelie Moeremans: Orangnya Baik
-
Wardatina Mawa Tampil Kompak Bareng Celine Evangelista dan Shandy Purnamasari, Sindir Inara Rusli?
-
2 Tahun Meninggal, Babe Cabita Masih Ditanya soal Rate Card, Istri: Bingung Kasih Harga yang Mana
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
Terkini
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi