SuaraBekaci.id - Video sekelompok gangster bawa-bawa samurai panjang berulah di Kawasan Jatimurni Kecamatan Pondok Melati Kota Bekasi, Jawa Barat beredar di sosial media.
Peristiwa yang dikabarkan terjadi pada Sabtu ( 11/12/2021) malam ini memperlihatkan sekelompok gangster yang diperkirakan lebih dari sepuluh orang menggeruduk beramai ramai depan sebuah warung kopi yang berada di kawasan Jati Murni.
Mereka berteriak teriak ke arah beberapa pemuda di depan warung kopi tersebut sembari mengacungkan senjata berbentuk samurai panjang.
Berkali kali mereka maju menggunakan sajam mengarahkannya kepada para pemuda itu yang hanya diam berdiri didepan rolling door belakang plang papan Warung Kopi. Diduga mereka terlibat perseteruan yang memicu kejadian ini.
Suasana sekitar dibuat tegang, ditambah dengan bunyi seruan klakson dari para pengguna jalan yang merasa terganggu dengan aksi sekelompok pemuda bersajam tersebut.
Setelah mereka berteriak cukup lama, para gangster ini pun pergi masih dengan memegang celurit panjang mereka, membelah kemacetan, ada yang berlari ada pula yang mengendarai sepeda motor.
Warganet yang melihat unggahan yang diposting oleh pemilik akun @bekasi.terkini ini pun beramai ramai menghujani sikap dan perbuatan mereka.
" Giliran ketangkep nangis nangis, " Ucap akun @febrianp***.
" Beban orangtua, beban negara, aduh, " Sambung yang lain @nindapri***.
" Berharap banget ketangkep, abis itu cambuk pakai yang dia bawa, sok jagoan, culun beraninya ramai ramai, " Tambah @novianti***.
" @ridwankamil bekasi sudah banyak penjahat sekarang, tolong ditangkap saja pak, " Kata akun @natashana*** sembari menyenggol Ridwan Kamil.
" Yang kayak gini enaknya di door ni pak polisi, gengster meresahkan masyarakat, " Tulis akun @yan_nasut***.
Disusul dengan ratusan komentar dari para warganet yang menuntut serupa agar para gangster tersebut segera diamankan agar tidak meresahkan warga sekitar.
Kontributor : Ririn Septiyani
Berita Terkait
-
Cek Fakta: Video Banjir di Bekasi Setinggi 4 M Tenggelamkan Perumahan Elit
-
Cek Fakta: Banjir di Bekasi Rendam Rumah Elit Setinggi 4 Meter
-
Banjir Bekasi Mengkhawatirkan, Prabowo Langsung Bertindak! Apa yang Dilakukannya?
-
114 Sekolah di Bekasi Rusak Diterjang Banjir, Pimpinan X DPR: Komplit Sudah Penderitaan Siswa
-
Bantu Korban Banjir, Pemprov DKI Kirim 7 Ton Beras ke Bekasi
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Hadirkan Beragam Kuliner dan Hiburan Menarik
-
Keberhasilan Cokelat Ndalem, Jadi Bukti BRI Sukses Naik Kelaskan UMKM
-
Cerita Siswa SMAN 21 Bekasi Gagal Ujian Gegara Gedung Sekolah Diterjang Banjir
-
Bekasi Banjir Pilih Ngungsi ke Hotel, Istri Walkot Bekasi: Cuma Sebentar
-
Bekasi Banjir, Keluarganya Ngungsi ke Hotel, Walkot Tri Adhianto: Gak Bermewah-mewah