SuaraBekaci.id - Bonita, anak Koes Hendratmo berjuang untuk mendapatkan pesawat menuju Jakarta dari Yogyakarta. Ayahnya, Koes Hendratmo meninggal dunia hari ini di Jakarta.
Host acara musik "Berpacu Dalam Melodi" itu menghembuskan napas terakhirnya hari ini, Selasa (7/9/2021).
"Iya benar beliau berpulang siang tadi," kata menantu Koes Hendratmo, Petrus Briyanto Adi saat dikonfirmasi lewat WhatsApp, Senin (7/9/2021).
Adi, sapaan akrabnya mengaku belum mengetahui secara pasti penyebab meninggalnya ayah mertua. Pasalnya ia tinggal di luar kota bersama sang istri, Bonita.
Bonita sendiri kini tengah dalam perjalanan menuju Jakarta setelah mendapat kabar ayah tercinta meninggal dunia.
"Penyebabnya kami belum tahu pasti, nanti kalau sudah ada kabar terkini dari yang di Jakarta akan saya update," ucapnya.
"Saat ini Bonita dalam perjalanan ke Jogja untuk mengejar pesawat ke Jakarta siang-sore ini," kata Adi menambahkan.
Awalnya kabar duka ini dibagikan Nia Samantha, sahabat putri Koes Hendratmo yang bernama Bonita. Ia menuliskan pesan selamat jalan kepada penyanyi 78 tahun ini.
"Berpacu dalam melody, selamat jalan om," tulis Nia Samantha, Selasa (7/9/2021).
Berita Terkait
-
Literasi di Atas Roda: Kisah Sutopo dan Becak Listrik Pustakanya
-
Ze Valente Tembus 100 Laga BRI Super League Siap Bawa PSIM Yogyakarta Bertahan di Papan Atas
-
Polisi Kejar Otak Love Scamming dari Cina, Jaringan Lampung Ikut Dibidik
-
Hampir Setahun Beroperasi, Love Scamming di Jogja Ditaksir Raup Puluhan Miliar Tiap Bulan
-
Polisi Bongkar Praktik 'Love Scamming' di Sleman, Korban di Luar Negeri Dijebak Pakai Konten Porno
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi
-
Polda Metro Jaya Lanjutkan 'Interogasi' Dr. Richard Lee dari Pertanyaan ke-74