SuaraBekaci.id - Cara download video di Facebook dengan mudah dan praktis. Sebab kadang kala kita sering kali menemukan video menarik di media sosial terutama Facebook.
Terdapat beberapa cara untuk melakukan download video di Facebook, baik menggunakan aplikasi, trik khusus, atau mengunjungi situs tertentu.
Untuk mengunduh video, kalian perlu log-in terlebih dahulu dan mencari video yang ingin di-download.
Kemudian, Anda perlu melakukan copy URL atau menggunakan trik khusus saat mengunduhnya.
Jika mengandalkan situs tertentu, maka kalian bisa memilih resolusi sesuai yang Anda inginkan.
Berikut ini beberapa tips mengenai cara download video di Facebook melalui PC:
- Cara ini berguna ketika kita mengakses situs Facebook.com melalui browser yang ada di PC.
- Cari video yang ingin diunduh.
- Klik kanan pada video dan pilih "Copy video URL". Kalian juga bisa langsung mengklik link yang ada pada bagian adress bar. Misal kita ingin mengunduh video ini:
web.facebook.com/sukses123yes/videos/1420953714909839. - Copy link tersebut dan pindahkan ke tab baru. Ganti "web" menjadi "mbasic" sehingga link berubah menjadi
"https://mbasic.facebook.com/sukses123yes/videos/1420953714909839". Tekan Enter. - Klik icon "Play" dan pilih tombol titik tiga di bagian bawah video. Kemudian klik "Download".
Tak hanya menggunakan trik "mbasic" kalian juga bisa mengunjungi situs tertentu untuk mengunduh video di Facebook. Berikut ini beberapa langkah terkait cara download video di Facebook menggunakan bantuan situs tertentu:
- Klik kanan pada video Facebook yang ingin di-download. Pilih opsi "Copy video URL at current time"
- Kunjungi situs fbdown.net
- Paste link dan klik opsi Download
- Pilih resolusi antara Normal atau HD Quality
- Ketika salah satu opsi dipilih, maka video secara otomatis terbuka melalui tab baru.
- Sama seperti langkah sebelumnya, klik opsi tiga titik yang ada pada sudut kanan bawah, kemudian pilih Download. Video akan secara otomatis terdownload di komputer.
- Tak hanya lewat komputer, namun kalian bisa mendownload video dengan situs fbdown.net melalui Android atau iOS.
- Caranya cukup sama dengan di atas karena kalian hanya perlu melakukan copy-paste link yang ada di video pada browser di masing-masing perangkat.
Berita Terkait
-
5 Cara Download Video FB yang Diprivasi Lewat HP, Praktis Tanpa Aplikasi
-
Cara Mendapatkan Uang dari FB Pro bagi Pemula, Bisa Raup Belasan Juta per Bulan
-
6 Cara Menghasilkan Uang dari Meta Facebook, Bisa Cuan Jutaan per Bulan
-
Facebook Luncurkan Fitur Nickname di Grup, Mirip Forum Reddit
-
Meta Segarkan Facebook Marketplace untuk Gaet Pengguna Muda
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi
-
Polda Metro Jaya Lanjutkan 'Interogasi' Dr. Richard Lee dari Pertanyaan ke-74