SuaraBekaci.id - Faisal Rahman, penyebar video hoax tank sekat pemudik di perbatasan Bekasi-Bogor telah ditangkap pada Jumat (7/5/2021). Dia mengaku menyesali perbuatannya menyebar video tersebut.
Kepala Penerangan Kodam Jaya (Kapendam Jaya), Kolonel (Arh) Herwin Budi Saputra mengatakan, pelaku penyebar video hoax tersebut sangat menyesali perbuatannya.
"FR, si pelaku, sudah meminta maaf, mengaku sangat menyesal," katanya melalui keterangan tertulis kepada SuaraBekaci.id.
Dia menyatakan, FR mengaku tidak ada maksud tertentu untuk menyebarkan video hoax tank dikerahkan untuk penyekatan mudik.
Herwin juga menegaskan bahwa keberadaan tank-tank tersebut bukan untuk melakukan penyekatan bagi para pemudik. Melainkan, dalam rangka Latihan Taktis Tingkat Baterai TW II TA 2021.
Menindaklanjuti video viral tersebut dari satuan Intel Kodam Jaya langsung bergerak cepat menangkap pelaku berinisial FR.
Pelaku sudah diperiksa, dimintai keterangan, dan sudah menyatakan permohonan maaf, khususnya kepada TNI AD, atas perbuatannya,
“Jadi sama sekali tidak benar, apabila ada yang mengkaitkan penyekatan mudik dengan keberadaan tank milik TNI AD di wilayah tersebut, apalagi menggunakan tank untuk menakuti pemudik, Itu adalah hoax," katanya.
Baca Juga: Pemudik Pura-pura Jenguk Kerabat Naik Ambulans, Ketahuan Lalu Diputar Balik
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol