SuaraBekaci.id - Sejumlah pengemudi ojek online (ojol) dari kawasan Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, Bekasi (Jabodetabek) pada Minggu 2 Juli 2023 mendekralasikan dukungan untuk Anies Baswedan di Pilpres 2024.
Deklarasi ini disampaikan pengemudi ojol ini di Pintu Malaka Sari, Buaran, Kecamatan Duren Sawit, Jakarta Timur.
Para pengemudi ojol ini kemudian membentuk Relawan DOA atau Deklarasi Ojol Anies For Presiden 2024. Para pengemudi ojol ini yakin Aneis bakal membawa perubahan jika jadi presiden.
"Kami yakin dengan mendeklarasikan Anies for Presiden, nasib kami yang selama ini kurang baik akan berubah dengan Anies jadi Presiden," ujar Ketua Relawan DOA Welly Aksa mengutip dari Antara.
Baca Juga: CEK FAKTA: Anies Baswedan Sakit Stroke Akibat Sumpah Ahok
Welly menyebutkan, status pekerja ojol di dalam UU Omnibus Law tidak disebutkan. Hal ini berarti negara tidak ikut memperhatikan keberadaan mereka.
Indikatornya, kata Welly, sudah 10 tahun ini pendapatan ojol masih jauh di bawah Upah Minimum Provinsi (UMR) DKI Jakarta.
"Kami mencari Rp100.000 saja per hari susah Pak," kata Welly.
Dia menambahkan, keberadaan ojol selama ini diakui telah telah memperlancar dan mempercepat arus barang dan manusia dalam kehidupan sehari-hari.
Sayangnya, kontribusi ojol ini faktanya tidak ditunjang oleh perlindungan yang memadai dari negara sehingga status pengemudi ojol hingga saat ini tidak jelas.
Ojol dianggap bukan pekerja sehingga UU Perburuhan tidak berlaku, namun dianggap mitra walau hubungan kemitraan ini sangat timpang dan sepihak.
Baca Juga: CEK FAKTA: Anies Baswedan Akhirnya Kecewa, Terpaksa Gagal Nyapres Karena Putusan MK
Hal itu membuat semakin banyak pengemudi ojol hidup dalam penderitaan dengan bekerja sekitar 16 jam per hari namun mendapatkan uang lebih rendah dari UMP.
Berita Terkait
-
Cahya Supriadi Semakin Termotivasi usai Emil Audero Resmi Jadi WNI
-
Cek Fakta: Video Banjir di Bekasi Setinggi 4 M Tenggelamkan Perumahan Elit
-
Sesumbar Dapat Gelar Doktor Betulan, Intip Judul Disertasi Anies Baswedan
-
Cek Fakta: Banjir di Bekasi Rendam Rumah Elit Setinggi 4 Meter
-
Usai Ngaku Ujian Doktor Tanpa Joki, Disertasi Anies Dibandingkan dengan Bahlil Lahadalia
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Hadirkan Beragam Kuliner dan Hiburan Menarik
-
Keberhasilan Cokelat Ndalem, Jadi Bukti BRI Sukses Naik Kelaskan UMKM
-
Cerita Siswa SMAN 21 Bekasi Gagal Ujian Gegara Gedung Sekolah Diterjang Banjir
-
Bekasi Banjir Pilih Ngungsi ke Hotel, Istri Walkot Bekasi: Cuma Sebentar
-
Bekasi Banjir, Keluarganya Ngungsi ke Hotel, Walkot Tri Adhianto: Gak Bermewah-mewah