SuaraBekaci.id - Krisdayanti dan Aurel Hermansyah memberikan kado spesial di hari ulang tahun Ashanty yang ke 38. Hal itu terungkap usai mantan suami Anang Hermansyah itu menghadiri acara tersebut.
Ashanty merayakan ulang tahunnya yang ke-38. Acara itu dibuat di kediamannya di kawasan Cinere. Dalam acara yang dibuat khusus keluarga dan kerabat.
Krisdayanti itu tak datang sendirian, terlihat Amora, putrinya dari Raul Lemos turut menemani.
Krisdayanti nampak memberikan sebuah hadiah spesial untuk Ashanty. Hadiah tersebut adalah sepasang sandal.
Ashanty mengunggah foto sandal itu ke Instagram sambil mengucapkan terima kasih ke Krisdayanti dan Raul Lemos.
Sandal berwarna hijau itu adalah keluaran dari brand Hermes. Diketahui sandal memiliki tipe Hermes Egerie Sandal in Waterproof TPU with Chaine d'Ancre Motif. Harga sepasang sandal tersebut adalah sebesar USD 295 atau sekitar Rp 4,5 juta.
Tak ketinggalan, Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar juga memberikan kado spesial. Melalui akun @hermes.selebriti, Ashanty mendapat hadiah berupa tas Hermes Roulis Mini Bag (Menthe) berwarna hijau. Harga tas itu sekitar 16.280 Euro atau sekitar Rp 260.480.000 juta.
Untuk diketahui, daftar upah minimum kabupaten/kota (UMK) di Jawa Barat per 2022: Kabupaten Bogor – Rp4.217.206. Kabupaten Sukabumi – Rp3.125.444.
Baca Juga: Polres Bogor Berhasil Tangkap Terduga Penipu Pinjol yang Jerat Ratusan Mahasiswa IPB
Berita Terkait
-
Polres Bogor Berhasil Tangkap Terduga Penipu Pinjol yang Jerat Ratusan Mahasiswa IPB
-
10 Momen Lesti Kejora Kumpul Bareng Bestie, Ada Aurel Hermansyah hingga Syifa Hadju
-
Mayangsari "Pelakor Senior" Bagi Tips Agar Suami Tak Direbut Pelakor
-
Alhamdulillah Lesti Kejora Menang Arisan, Tapi Ramai Disinggung Buat 'Jatah Kakak'
-
Budi Dalton Diadukan Novel Bamukmin Kasus Penistaan Agama, Uu Dorong Ridwan Kamil di Pilpres 2024
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
BRI Dorong Percepatan Pemulihan Pascabencana lewat Pembangunan Huntara di Aceh
-
Sambut 2026, Dirut BRI Optimistis Transformasi Dorong Pertumbuhan Jangka Panjang
-
Siapa Dalangnya? Polda Metro Jaya Selidiki Teror Mengerikan ke DJ Donny
-
PMI Kirim 2.500 Ton Bantuan ke Sumatera
-
Usia 130 Tahun, Ini Capaian BRI dan Kontribusi untuk Negeri di Sepanjang Tahun 2025