SuaraBekaci.id - Presenter sekaligus komedian ternama Indonesia, Ruben Onsu sangat berteman dekat dengan penyanyi Ayu Ting Ting.
Bahkan ia tak tanggung-tanggung bila sedang membela ibu satu anak tersebut saat mengalami masalah dengan para netizen.
Baru-baru ini melalui program channel YouTube Qiss You milik Ayu Ting Ting, Ruben membeberkan alasannya membela Ayu Ting Ting setiap ada orang yang menghinanya.
“Dari awal loe berkarir, gue gak bisa bantu apa-apa karena gue hanya bisa melindungi dengan cara gue sendiri.” ujar Ruben Onsu kepada Ayu Ting Ting.
Pria yang memiliki nama lengkap Ruben Samuel Onsu itu berkomitmen untuk menjaga Ayu Ting Ting hingga mempunyai suami.
Menurutnya, ketika waktu itu tiba, perannya sebagai abang atau kakak sudah ada yang menggantikan.
“Karena pertama menjadi loe itu gak gampang, makanya dari loe pertama hamil hingga sekarang itu gue udah berkomitmen akan jagain sampe nanti kamu bersuami. Seperti abang yang jagain adik kandungnya.” tegasnya.
Ruben mengaku selalu membela Ayu karena sudah menganggapnya seperti adik perempuannya.
“Jadi Ayu itu udah seperti adik perempuanku, jadi selama aku masih bisa ngebelain ya aku pasti ngebelain. Aku nganggap Ayu dan keluarganya seperti keluarga sendiri.” ujar Ruben.
Bahkan Ayu Ting Ting juga membenarkan ucapan dari suami Sarwendah tersebut.
“Tanpa gue lihat loe udah ngebela aja. Loe jagain gue," ungkap Ayu Ting Ting.
Kontributor : Rifka
Berita Terkait
-
Tak Kapok! Denise Chariesta Malah Pajang Foto Ayu Dewi di Instagram, Netizen Makin Meradang: Pasien RSJ
-
Nih Netizen! Komentar Ini yang Buat Wendy Walters Terpuruk, Parah Banget
-
Ruben Onsu Anggap Ayu Ting Ting Adik Sendiri: Hidup Dia Tak Mudah
-
Kerap Bela Ayu Ting Ting! Ternyata Ini Alasan Ruben Onsu: Jadi Lu itu Gak Gampang!
-
Regi Datau Akhirnya Jawab Ini Usai Didesak Ayu Dewi Soal Perselingkuhan
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang