SuaraBekaci.id - Presenter sekaligus komedian ternama Indonesia, Ruben Onsu sangat berteman dekat dengan penyanyi Ayu Ting Ting.
Bahkan ia tak tanggung-tanggung bila sedang membela ibu satu anak tersebut saat mengalami masalah dengan para netizen.
Baru-baru ini melalui program channel YouTube Qiss You milik Ayu Ting Ting, Ruben membeberkan alasannya membela Ayu Ting Ting setiap ada orang yang menghinanya.
“Dari awal loe berkarir, gue gak bisa bantu apa-apa karena gue hanya bisa melindungi dengan cara gue sendiri.” ujar Ruben Onsu kepada Ayu Ting Ting.
Pria yang memiliki nama lengkap Ruben Samuel Onsu itu berkomitmen untuk menjaga Ayu Ting Ting hingga mempunyai suami.
Menurutnya, ketika waktu itu tiba, perannya sebagai abang atau kakak sudah ada yang menggantikan.
“Karena pertama menjadi loe itu gak gampang, makanya dari loe pertama hamil hingga sekarang itu gue udah berkomitmen akan jagain sampe nanti kamu bersuami. Seperti abang yang jagain adik kandungnya.” tegasnya.
Ruben mengaku selalu membela Ayu karena sudah menganggapnya seperti adik perempuannya.
“Jadi Ayu itu udah seperti adik perempuanku, jadi selama aku masih bisa ngebelain ya aku pasti ngebelain. Aku nganggap Ayu dan keluarganya seperti keluarga sendiri.” ujar Ruben.
Bahkan Ayu Ting Ting juga membenarkan ucapan dari suami Sarwendah tersebut.
“Tanpa gue lihat loe udah ngebela aja. Loe jagain gue," ungkap Ayu Ting Ting.
Kontributor : Rifka
Berita Terkait
-
Tak Kapok! Denise Chariesta Malah Pajang Foto Ayu Dewi di Instagram, Netizen Makin Meradang: Pasien RSJ
-
Nih Netizen! Komentar Ini yang Buat Wendy Walters Terpuruk, Parah Banget
-
Ruben Onsu Anggap Ayu Ting Ting Adik Sendiri: Hidup Dia Tak Mudah
-
Kerap Bela Ayu Ting Ting! Ternyata Ini Alasan Ruben Onsu: Jadi Lu itu Gak Gampang!
-
Regi Datau Akhirnya Jawab Ini Usai Didesak Ayu Dewi Soal Perselingkuhan
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam