SuaraBekaci.id - Kondisi Bekasi beberapa hari ke depan masih harus tetap diwaspadai warga yang akan beraktifitas di luar ruangan. Cuaca Bekasi hari ini, Kamis (13/10) diprediksi bakal ada hujan disertai petir pada sore hari.
Dari pantauan SuaraBekaci di laman resmi BMKG, pagi hari sejumlah wilayah Bekasi akan diguyur hujan dengan intensitas ringan pada pukul 07:00 pagi.
Beranjak ke siang hari, sekitar pukul 10:00 cuaca Bekasi diprediksi akan berawan dengan suhu 29 derajat Celcius.
Makin siang kondisi di Bekasi kembali berubah. Memasuki pukul 13.00 WIB, cuaca diperkirakan akan turun hujan dengan intensitas ringan dengan suhu 30 derajat celcius.
Baca Juga: Cuaca Hari ini, Berawan dan Hujan di Sebagian Wilayah Jawa Barat
Kewaspadaan warga Bekasi harus ekstra saat memasuki pukul 16:00 WIB. Pasalnya Bekasi pada sore hari diperkirakan akan hujan disertai dengan petir.
Bekasi pada pukul 16:00 WIB hari ini memiliki cuaca mencapai 28 derajat celcius serta dengan kelembaban udara 75 persen.
Pukul 19.00 hingga 22.00 atau lebih, hujan terus mengguyur Kota Bekasi dengan intensitas ringan.
adan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan mayoritas kota-kota besar di Tanah Air diguyur hujan pada Kamis (13/10).
Menurut informasi daring BMKG yang diikuti di Jakarta, Kamis, hal yang mempengaruhi hujan di kota besar di Indonesia karena bibit siklon tropis 90W yang berada di Laut China Selatan, yang menyebabkan terbentuknya daerah konvergensi di Laut China Selatan.
Baca Juga: Cuaca Sumut Hari Ini, Kamis 13 Oktober 2022: Hujan Lebat Siang dan Malam Hari
Kemudian, sirkulasi siklonik juga berada di Samudra Hindia Barat Bengkulu dan Papua, yang membentuk daerah konvergensi dari wilayah Papua Nugini hingga wilayah Papua.
Berita Terkait
-
Dijebak Duit THR, Egi dkk Gilir ABG di Bekasi: Korban Teler usai Dicekoki Miras hingga Tramadol
-
Selain Lucky Hakim, Istri Wali Kota Bekasi Juga Jadi Korban Amukan Dedi Mulyadi
-
Libatkan Istri jadi Tukang Palak, Preman Pemeras Tukang Sayur di Bekasi Ternyata Budak Narkoba
-
Marak Aksi Premanisme, Sahroni Minta Kapolri 'Sapu Bersih' Preman-preman Pasar
-
Tampang 2 Preman Ngamuk Minta Jatah ke Pedagang Sayur Pasar Bekasi, Positif Nyabu
Terpopuler
- Pemilik Chery J6 Keluhkan Kualitas Mobil Baru dari China
- Profil dan Aset Murdaya Poo, Pemilik Pondok Indah Mall dengan Kekayaan Triliunan
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
Pilihan
-
Bodycharge Mematikan Jadi Senjata Rahasia Timnas U-17 di Tangan Nova Arianto
-
Kami Bisa Kalah Lebih Banyak: Bellingham Ungkap Dominasi Arsenal atas Real Madrid
-
Zulkifli Hasan Temui Jokowi di Solo, Akui Ada Pembicaraan Soal Ekonomi Nasional
-
Trump Singgung Toyota Terlalu Nyaman Jualan Mobil di Amerika
-
APBN Kian Tekor, Prabowo Tarik Utang Baru Rp 250 Triliun
Terkini
-
Lewat Pendanaan KUR BRI, Suryani Sukses Jadi Pejuang Ekonomi Keluarga yang Naik Kelas
-
Rahasia Desa Wunut Berhasil Menjadi Desa Pembangunan Berkelanjutan
-
Viral Dua Preman Ngamuk di Pasar Baru Bekasi, Pelaku Positif Sabu-sabu
-
Berdiri 2019, Kini Minyak Telon Lokal Habbie Capai Omzet Belasan Juta Rupiah
-
BRI Raih Penghargaan Internasional, Best Issuer for Sustainable Finance dan Best Social Loan