SuaraBekaci.id - Model dan juga penyanyi kelahiran Bandung, Jawa Barat, Aura Kasih baru mengunggah foto dirinya bersama salah satu hewan bernama Llama. Foto itu diunggah Aura Kasih di akun Instagram miliknya, @aurakasih.
Ada tiga foto yang diunggah Aura Kasih saat berdekatan dengan hewan khas Amerika Selatan tersebut. Pada foto pertama, Aura Kasih yang kenakan kaos hitam bergaya di samping Llama. "Hei" begitu caption pada foto pertama.
Pada foto kedua, Aura Kasih masih berpose bersama Llama. Tapi untuk foto kedua ini, perempuan 35 tahun tersebut berdiri di depan Llama.
"Bercakap-cakap," begitu caption foto kedua Aura Kasih seperti dikutip Suara Bekaci, Kamis (26/5/2022).
Baca Juga: Aura Kasih Pamer Foto Ngopi Pinggir Pantai dan Berita Hits Lifestyle Lainnya
Sedangkan pada foto ketiga, Aura Kasih tampak sedang memberi makan Llama. Untuk foto ketiga ini, Aura Kasih hanya menuliskan simbol hewan tersebut pada caption.
Unggahan foto Aura Kasih ini tentu saja membuat publik heboh. Mayoritas publik terkesima dengan gaya dan kecantikan Aura Kasih di tiga fotonya tersebut.
"Keren abis kak Aura," tulis akun @angg***
"Awas, jangan sampe digigit," unggah akun @ams***
"Cantik Gak Ada Obatnya... Cantiknya Alami," timpal akun @edi***
Baca Juga: Pamer Foto Ngopi di Pinggir Pantai, Aura Kasih Didoakan Warganet Begini
Lucunya ada juga netizen yang kemudian saling debat soal hewan yang ada di foto Aura Kasih tersebut. Ada yang menyebutkan itu sebagai kuda.
Salah satunya unggahan dari akun Indra L Bruggman, @indrabruggman.
"Alus pisan kuda na neng," tulis Indra yang kemudian dibalas netizen lain.
"maap om itu kucing," balas akun @aku***
Sekedar informasi, Llama merupakan binatang berambut tipis camelidae yang juga binatang asli Amerika Selatan. Hewan ini kerap menjadi hewan pengangkut barang oleh masyarakat di pegunungan Andes.
Berita Terkait
-
Hasil Real Count Pilkada 2024 Jawa Tengah, Jawa Timur, Jawa Barat, Jakarta, Siapa Unggul?
-
Dharma Pongrekun Siap Jadi Tukang Kaos, Netizen Minta Bahas Elite Global
-
Viral Wanita Umrah Bareng Teman Pria hingga Dilamar di Depan Kabah: Netizen Langsung Meradang!
-
Jateng dan Rompi Jadi Perbincangan di X, Segini Harga Rompi Anti Peluru
-
Konsisten Meningkatkan Kualitas Implementasi GCG, BNI Kembali Raih Predikat 'The Best Overall in Corporate Governance'
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
Terkini
-
BN Holik-Faizal Deklarasi Kemenangan Raih Suara 45,70 Persen di Real Count Pilkada Bekasi
-
Ada Penawaran Apa Saja di Promo 12.12 Blibli?
-
Ribuan Saksi Bakal Diterjunkan Heri-Sholihin Kawal Pemungutan Suara di TPS Kota Bekasi
-
Tampang Pak Ogah Diduga Pelaku Pelecehan Kakak Beradik di Bekasi Timur
-
BRI Terdepan dalam Pembiayaan Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO