
SuaraBekaci.id - Pemain Jerman keturunan Turki, Mesut Ozil mengabarkan bahwa saat ini dirinya tengah berada di perjalanan udara menuju ke Indonesia. Lewat akun media sosialnya, Ozil unggah foto dirinya saat berada di dalam pesawat terbang.
"I'm on my way, Indonesia - see you soon in Jakarta// aku sedang dalam perjalanan sekarang," tulis Ozil di akun Twitter dan Instagram pribadinya.
Unggahan dari Ozil ini sontak saja langsung mendapat reaksi dari netizen Indonesia. Sejumlah netizen Indonesia membalas unggahan Ozil itu dengan komentar kocak.
Di laman Twitter, ada akun yang meminta Ozil untuk tidak mau menjadi bintang tamu di acara podcast.
Baca Juga: Heboh Mesut Ozil Bakal Datang ke Indonesia, Pemilik Klub Rans Cilegon FC Raffi Ahmad Siap Menyambut
"Bang jangan mau kalo di ajak podcast sama deddy cahyadi," tulis akun @sun***
"Om ded yeuhh @corbuzier," timpal akun lainnya.
Ada juga netizen kemudian yang gagal fokus dengan hoodie yang dipakai Ozil.
"Btw ngapain ya dia ke Indo?" tanya salah satu netizen yang kemudian dijawab akun lainnya.
"Acara brand ambassador tambang batubara di Kalimantan, lihat aja gambar jaketnya," tulis akun @non***
Baca Juga: Mesut Ozil Pastikan Datang ke Indonesia, Publik Beri Komentar Nyeleneh: Welcome to Persipasi
Ada juga netizen yang meminta Ozil untuk mampir ke Citayem. "Please mampir ke citayem city bang ozil" tulis akun @kar***
Sementara itu dari unggahan akun @indozilofficial, disebutkan dalam agenda kedatangannya, Mesut Ozil berencana akan mengunjungi pabrik Concave Indonesia yang ada di Cikupa, Tangerang, Banten.
Selain mengunjungi pabrik Concave, Mesut Ozil juga akan melakukan kegiatan CSR bersama sejumlah atlet muda dan anak-anak kurang mampu, yang memiliki talenta di bidang sepakbola.
Berita Terkait
-
Hadirnya Pascal Struijk Ancam Posisi Duo Kapten Timnas Indonesia, Kok Bisa?
-
Daftar Pemain Indonesia vs Inggris di Piala Sudirman 2025 Hari Ini, Fajar/Rian Pembuka
-
Korupsi Rp984 Triliun: Indonesia di Persimpangan Krisis Moral
-
Buka-bukaan! Joey Pelupessy Bongkar Kepribadian Asli Patrick Kluivert
-
Sandy Walsh, Yokohama F. Marinos dan Teguran Keras Semesta Melalui Al-Nassr
Tag
Terpopuler
- Selamat Tinggal Jordi Amat
- Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
- Mobil Bekas Eropa Murah di Bawah Rp50 Juta, Ini Rekomendasinya Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
- 12 Potret Rumah Mewah Luna Maya: Usung Modern Tropis, Pakai Listrik 33 Ribu Watt
- Ini 5 Rekomendasi Mobil Bekas Daihatsu di Bawah 100 Juta, Pajaknya Murah Meriah
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Gol Sho Yamamoto Bawa Persis Solo Jungkalkan Persita
-
7 Rekomendasi Produk Make Up Lokal BPOM, Murah dengan Kualitas Terbaik
-
Siswa Nakal Jabar 'Disekolahkan' di Barak Militer, Program Mulai Digelar Mei 2025!
-
12 Rekomendasi Mobil Bekas di Bawah Rp100 Juta, Kondisi Oke Tak Bebani Cicilan
-
Link Live Streaming Persis Solo vs Persita Tangerang: Adu Kuat di Stadion Manahan!
Terkini
-
BRI Kucurkan KUR Rp42 T, UMKM Pertanian Jadi Prioritas
-
Jangkau 88% Wilayah Indonesia, 1,2 Juta AgenBRILink Layani Keuangan Hingga ke Pelosok Negeri
-
Terjebak Kobaran Api! Ibu dan Anak di Jatiasih Tewas, Saksi Dengar Suara Ini
-
Dari CS ke Pahlawan UMKM, Kisah Inspiratif Mantri BRI Berdayakan Pengrajin Gerabah di Lombok
-
BRI Berdayakan 14,4 Juta Pengusaha Wanita, Bukti Komitmen Hadirkan Kesetaraan Gender