
SuaraBekaci.id - Vaksinasi booster berlangsung di sejumlah titik di Bekasi, hari ini Selasa (29/3/2022). Vaksin booster berlangsung di Stadion Patriot Candrabhaga, di Alun-alun Kota Bekasi serta di Gedung OSO Sports Center,Tambun.
Sejumlah antrean pun berlangsung di titik-titik ini. Para warga berbondong-bondong untuk bisa mendapat vaksin booster.
Membludakanya warga untuk mendapatkan vaksin booster ini tak lepas dari kebijakan pemerintah terkait mudik di lebaran tahun 2022.
“Bagi masyarakat yang ingin melakukan mudik lebaran juga dipersilahkan, juga diperbolehkan, dengan syarat sudah mendapatkan dua kali vaksin dan satu kali booster,” kata Presiden Jokowi beberapa waktu lalu.
Baca Juga: Heboh Antrian Vaksin Booster Di Bekasi Mengular Panjang Sekali, Warganet: Auto Puter Balik
Melihat antrean warga Bekasi yang sampai mengular itu membuat sejumlah warganet menyampaikan perihatin.
"Demi bisa pulang kampung kah??" tulis akun @tom***
Malah ada netizen yang menilai bahwa yang dilakukan warga Bekasi ini karena takut dengan aturan manusia.
"Lebih takut perintah Manusia di bandingkan perintah Allah SWT. Ujung zaman," tulis salah satu akun di Instagram.
"Pada ketakutan gk bisa mudik," timpal akun lainnya.
Baca Juga: Sebelum Mudik, Menkeu Sri Mulyani Ingatkan Masyarakat untuk Vaksin Booster
Sebelumnya, kebijakan pemerintah mudik tahun ini disambut baik oleh warga Bekasi.
Berita Terkait
-
Teks Lengkap Doa Qunut untuk Salat Witir, Mulai Dibaca di Pertengahan Bulan Ramadhan
-
Hari Ini 15 Maret Puasa Ke Berapa? Ketahui Doa dan Keutamaannya
-
Jangan Lewatkan! Ini Perkiraan Malam Lailatul Qadar 2025 dan Amalan Pentingnya
-
Rapor 3 Penyerang Lokal Timnas Indonesia, Siapa Paling Layak Tampil?
-
Pimpin Safari Ramadhan Golkar, Bahlil Sebut Doa Santri dan Ulama Penting untuk Keselamatan Bangsa
Terpopuler
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- Hotman Paris Skakmat Fidaus Oiwobo, Ketahuan Bohong Soal Keturunan Sultan Bima
- Mees Hilgers Berpotensi Tinggalkan Tim
- Ria Ricis Bantu Pengobatan Keponakan Ratusan Juta, Keberadaan Suami Oki Setiana Dewi Dipertanyakan
- Kunjungi Nunung ke Kost, Momen Raffi Ahmad Transfer Uang Jadi Perbincangan
Pilihan
-
Awal 2025, Wuling Sudah Dikalahkan BYD di Pasar EV Indonesia
-
Enjoy Soal Persaingan Lini Depan, Septian Bagaskara: Pelatih Punya Wewenang
-
Lepas Pelatih Kiper demi Timnas Indonesia, Bos Dewa United FC Ucap Pesan Menyentuh
-
Patrick Kluivert Harus Coret 6 Pemain Jelang Timnas Indonesia Lawan Australia, Siapa Tersingkir?
-
Dulu Calon Bintang Timnas Indonesia, Jagoan Indra Sjafri Malah Ditendang Klub Kasta Terbawah
Terkini
-
BRI Hadirkan Kemudahan Mudik Antarpulau, Pesan Tiket Kapal Secara Online di BRImo
-
UMKM Papua Global Spices Berhasil Eksis di Pasar Internasional
-
BRI Sukses Raih 5 Penghargaan di Retail Banker International Asia Trailblazer Awards
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Hadirkan Beragam Kuliner dan Hiburan Menarik
-
Keberhasilan Cokelat Ndalem, Jadi Bukti BRI Sukses Naik Kelaskan UMKM