
SuaraBekaci.id - Akibat diputus secara sepihak oleh Venna Melinda dan Ferry Irawan, soal kerja sama dengan wedding organizer (WO) artis Elma Theana mengaku rugi ratusan juta.
Hal itu diungkapkan Elma Theana baru-baru ini, bahkan menjadi sorotan publik. Belum diketahui penyebab Venna Melinda dan Ferry Irawan memutus kerja sama dengannya.
Elma Theana mengungkapkan pihaknya merugi hingga Rp 800 juta.
WO Elma Theana ini seharusnya menggelar 7 rangkaian acara pernikahan. Mulai dari pengajian, siraman, akad nikah, hingga resepsi.
Baca Juga: Malah Tidur di Hotel Prodeo, MRS Tak Bisa Nikmati Malam Pertama Usai Menikah
Namun, dari rangkaian tersebut, baru lamaran yang terlaksana pada beberapa waktu lalu di kawasan Pluit, Jakarta Utara.
Elma mengungkapkan bahwa acara lamaran Venna dan Ferry lalu, pihaknya menanggung penuh biaya atas endorse.
"Jadi kalau kemarin itu di acara lamaran full endorse dari kami. Kecuali, souvenir itu dari timnya Venna," kata Elma Theana, mengutip dari Herstory -jaringan Suara.com, Senin (28/2/2022).
Elma juga sudah melakukan tanda tangan kontrak dengan beberapa vendor dengan total endorse mencapai Rp 1 miliar. Dari nominal total Rp 1 miliar tersebut, baru Rp 200 juta yang digunakan dalam acara lamaran sehingga tersisa Rp 800 juta lagi.
"Kalau misalnya kemari (lamaran) Rp 200 juta, sisaya Rp 800 juta untuk acara (resepsi) yang di Jakarta saja," jelas Elma.
Meski kecewa, Elma akan membereskan masalah tersebut sendiri tanpa melibatkan Venna dan Ferry.
"Permasalahannya adalah ini berhubunan dengan vendor-vendor di belakang aku, yang sudah teken kontrak. Aku nggak pernah membuat khawatir Ferry," tuturnya.
Berita Terkait
-
Ungkap Persiapan 2 Bulan Lagi Menikah, Alyssa Daguise dan Al Ghazali Deg-degan
-
Momen Hangat Venna Melinda dan Fuji, Dicurigai Sekalian Promo Usaha Kuliner
-
Bertamu ke Rumah Venna Melinda untuk Buat Konten, Adab Fuji Jadi Perbincangan
-
Masakan Venna Melinda untuk Fuji, Ramai Disebut Calon Mertua Idaman
-
Momen Fuji TikTokan Bareng Venna Melinda dan Athalla Naufal: Sudah Kayak Keluarga Besar!
Terpopuler
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- 1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
- Mobil Bekas Toyota di Bawah Rp100 Juta: Pilihan Terbaik untuk Kantong Hemat
- Sudahlah Lupakan Elkan Baggott, Pemain Berdarah Jakarta Ini Lebih Niat Bela Timnas Indonesia
Pilihan
-
Ong Kim Swee Sudah Hubungi Saddil Ramdani, Persib Ditikung Persis Solo?
-
Prediksi Persis Solo vs Persita Tangerang: Momentum Pasukan Laskar Sambernyawa
-
Geely Indonesia Beri Sinyal Kuat Akan Perkenalkan Geome Xingyuan di GIIAS 2025
-
LDA Keraton Solo: Wacana Pembentukan DIS Sempat Diajukan ke MK
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
Terkini
-
BRI Kucurkan KUR Rp42 T, UMKM Pertanian Jadi Prioritas
-
Jangkau 88% Wilayah Indonesia, 1,2 Juta AgenBRILink Layani Keuangan Hingga ke Pelosok Negeri
-
Terjebak Kobaran Api! Ibu dan Anak di Jatiasih Tewas, Saksi Dengar Suara Ini
-
Dari CS ke Pahlawan UMKM, Kisah Inspiratif Mantri BRI Berdayakan Pengrajin Gerabah di Lombok
-
BRI Berdayakan 14,4 Juta Pengusaha Wanita, Bukti Komitmen Hadirkan Kesetaraan Gender