SuaraBekaci.id - Musisi Ardhito Pramono ditangkap polisi terkait kasus narkoba jenis ganja. Selain dikenal sebagai seorang musisi dan aktor, Ardhito ternyata suka dengan sepak bola, meski hal itu disukai saat ia masih kecil.
Diakui oleh Ardhito saat menjadi bintang tamu di kanal Youtube, Rian Ekky Pradipta bahwa dirinya sempat bermain bola sejak kecil.
Karena memiliki badan yang gembuk, Ardhito mengaku kerap disuruh untuk menjadi kiper setiap bermain sepak bola oleh teman-temannya.
Di kanal Youtube Rian, Ardhito juga sempat mengaku menyukai klub Liga Inggris, Manchester United.
"Gue dulu nonton, SD. Tapi sekarang jarang gue," kata Ardhito.
Saat ditanya oleh Rian, klub mana yang ia tonton, Ardhito mengaku sempat mengikuti Manchester United dan Chelsea.
"Zaman-zamannya masalah MU dan Chelsea. Gue MU," ucapnya.
"Liga Indonesia, kebetulan banyak teman-teman gue yang berperang di persepakbolaan. Tapi gue sih apresiatif sangat sama sepak bola Indonesia. Gue ikutin yang menang aja deh,"
Ardhito ditangkap oleh pihak kepolisian di kediamannya di kawasan Jakarta Timur.
Baca Juga: Sebelum Kasus Narkoba, Ardhito Pramono Bikin Heboh Ngaku Alami Pelecehan Seksual
"(Kasus) Ganja," kata Kasat Narkoba Polres Jakarta Barat, AKBP Danang Setiyo seperti dikutip dari Suara.com, Rabu (12/1/2022).
Sebelumnya pihak kepolisian menyebut bahwa musisi berinisial AP yang ditangkap kasus narkoba itu ialah Ardhito Pramono.
"Iya (Ardhito Pramono)," kata Danang.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang