SuaraBekaci.id - Adakah amalan agar mudah atau enteng mendapat jodoh? Jawabannya, ada. Berikut ini amalan untuk dapat jodoh.
Setiap orang pasti ingin mendapatkan jodoh atau teman hidup, yakni seseorang yang selalu akan menemani kita menjalani hidup, berada di sebelah kita dalam kondisi apapun dan di manapun.
Namun, bagi sebagian orang, mencari jodoh bukan menjadi perkara yang mudah. Ada banyak hal yang tentunya akan dilewati sebelum akhirnya kita dipertemukan jodoh atau teman hidup.
Untuk mendapatkan jodoh yang baik, perlu usaha dan doa agar Allah SWT mempermudah kita dalam mencari jodoh. Nah, simak berikut ini beberapa amalan untuk dapat jodoh yang bisa kamu terapkan sehari-hari.
- Membaca Yasin
Membaca Surat Yasin salah satu amalan agar mudah dapat jodoh yang bisa kalian coba. Seperi diketahui, surat Yasin memiliki keberkahan yang tidak terhingga.
Maka dari itu, dianjurkan untuk rajin mengamalkan Surah Yasin dengan diiringi niat agar dipermudahkan mendapat jodoh.
- Baca Surat Dhuha dan Qasas Ayat 24
Surat Qasas ayat 24 merupakan do’a Nabi Musa AS saat berada di pengasingan. Karena merasa tertekan dan kesepian, Nabi Musa AS membaca do’a kepada Allah SWT yang bunyinya sebagai berikut:
Fa saqa lahuma summa tawalla ilaz-zilli fa qala rabbi inni lima anzalta ilayya min khairin faqir
Artinya: "Ya Tuhanku sesungguhnya aku sangat memerlukan sesuatu kebaikan yang Engkau turunkan kepadaku."
Para ulama menyebutkan, jika doa tersebut dibaca oleh seorang laki-laki sebanyak 100 kali sehari, insya Allah akan segera dipertemukan dengan jodohnya.
Sedangkan untu perempuan yang ingin disegerakan jodohnya, bisa dengan membaca Surat Duha 11 kali setiap selasai ibadaha Sholat Subuh.
- Membaca shalawat
Membaca shalawat juga menjadi salah satu alaman yang bisa mendatangkan jodoh. Setidaknya bacalah shalawat sebanyak 11 yang dilanjutkan menyebut asma Allah sebanyak 313 kali, diakhiri dengan baca shalawat lagi11 kali. Amalkan bacaan tersebut selama 4i hari setiap selesai shalat.
- Membaca Surat At-Taubah ayat 129
Amalan untuk dapat jodoh berikutnya adalah membaca surat At-Taubah ayat 129 sebanyak 1100 kali. Adapun cara mengamalkannya diawali dengan membaca bismillah 19 kali, lalu baca At-Taubah (ayat 129) 1100 kali, baca selawat 100 kali, dan baca bismillah lagi 19 kali,
- Dzikir Fatima Zahra RA
Jika ingin disegerakan bertemu jodoh, kamu juga bisa mengamalkan dzikir Fatima Zahra. Adapun cara mengamalkannya yakni dengan melakukan shalat sunnah 2 rakaat, kemudian baca selawat 11 kali. Setelah itu, baca dzikir Fatima Zahra RA sebagai berikut :
Subhanallah 33 kali
Alhamdulillah 33 kali
Allahuakbar 33 kali
Diakhiri dengan baca sholawat 11 kali
Berita Terkait
-
Lelah Geser Kanan-Kiri? Gen Z Jakarta Kembali ke Biro Jodoh 'CV' di Mal
-
Ajang 'Pajang CV' Cari Jodoh: Fenomena Cindo Match di Mall of Indonesia
-
Jadwal Puasa Ayyamul Bidh Tahun 2026, Lengkap Niat, dan Amalan Sunah
-
Malam Tahun Baru di Jakarta: Ini Daftar Panggung, Artis, dan Lokasinya
-
Malam Tahun Baru Jakarta Jadi Wadah Doa Lintas Agama Bagi Korban Bencana Sumatera
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi
-
Polda Metro Jaya Lanjutkan 'Interogasi' Dr. Richard Lee dari Pertanyaan ke-74