SuaraBekaci.id - Cara mengatasi jerawat badan di punggung, dada dan lengan. Sebab jerawat tidak hanya di kulit wajah saja. Sehingga kulit badan juga harus dirawat.
Walaupun terlihat gampang, ternyata kebutuhan kulit badan setiap orang juga berbeda-beda.
Khususnya untuk mereka yang memiliki kulit badan mudah berjerawat.
Jerawat tidak hanya berpotensi muncul di area wajah tetapi juga bagian tubuh lain seperti punggung, dada, hingga lengan.
Penyebab munculnya jerawat di badan pun tidak berbeda dengan penyebab munculnya jerawat di wajah.
Seperti misalnya produksi minyak yang berlebih dan penumpukan sel-sel kulit mati yang membuat pori-pori kulit tersumbat.
Selain itu, gesekan kulit dengan pakaian atau barang juga bisa memicu tumbuhnya jerawat di badan.
Oleh karena itu, penting bagi kita untuk tetap seimbang menjaga kesehatan dan kebersihan kulit wajah maupun kulit badan agar terhindar dari jerawat.
Lalu apa solusi menghilangkan jerawat di kulit badan?
Baca Juga: Rocky Gerung Kritik Yasonna Laoly: Tidak Ada Kesan Wajah Bersalah Soal Kebakaran Lapas
Selain cara alami seperti mandi setelah berkeringat dan mengenakan pakaian yang bersih, pemilik jerawat badan juga bisa mengatasi masalah jerawat badan dengan menggunakan rangkaian pembersih seperti sabun khusus dan spray antijerawat.
Dikutip Suara.com dari Erha AcneAct, sabun mandi yang digunakan harus mengandung formula pH-balance.
Dengan begitu, sabun dipercaya dapat membantu merawat kulit badan berjerawat, sekaligus menenangkan kulit terinflamasi dan menjaga kelembapan kulit sekaligus.
Sabun juga harus memiliki kombinasi BHA yang berfungsi melawan bakteri penyebab jerawat dan mengangkat sel kulit mati penyebab penyumbatan pori.
Kombinasi kandungan Mugwort atau daun baru China, yang telah lama digunakan sebagai obat dan bumbu masak juga bisa jadi pilihan potensial. Mugwort dipercaya dapat menenangkan kulit terinflamasi akibat jerawat juga mempertahankan kelembapan kulit.
Untuk hasil yang lebih maksimal, gunakan juga spray antijerawat seperti Acne Back Spray sehabis mandi dengan cara semprot langsung ke area punggung atau area tubuh berjerawat lainnya.
Berita Terkait
-
Apa Itu Segitiga Kematian di Wajah? Viral Kisah Suami Meninggal Usai Istri Iseng Pencet Jerawatnya
-
5 Rekomendasi Toner untuk Wajah Kusam, Bikin Kulit Lebih Cerah dan Glowing
-
5 Moisturizer Wardah Mengandung Niacinamide, Bikin Wajah Cerah Bebas Noda Hitam
-
4 Micellar Water Witch Hazel Hapus Kotoran dan Sebum untuk Cegah Jerawat
-
3 Rekomendasi Moisturizer dengan Efek Botox Mulai Rp30 Ribuan, Wajah Kencang di Usia 50-an
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam