Resep Bebek Bumbu Hitam Khas Madura dari Dapur Bunda Ai (Cookpad)
SuaraBekaci.id - Resep bebek Madura. Ini khusus Bebek Madura bumbu hitam yang pedas, gurih dan enak dimakan dengan nasi hangat.
Bebek Madura bumbu hitam merupakan hidangan khas Madura yang memiliki cita rasa pedas dan gurih.
Ingin tahu cara membuat dan resep bebek bumbu hitam?
Di laman cookpad, Dapur Bunda Ai membagikan resep bebek bumbu hitam khas Madura yang bisa dibuat sendiri di rumah. Simak ya!
Resep
Porsi 4
Bahan - bahan
- 1 kg Daging Bebek
- 1 kg Hati Bebek
- 1 buah Jeruk Nipis
Bumbu halus
- 25 siung bawang merah
- 10 siung bawang putih
- 20 buah cabe merah keriting
- 20 buah cabe rawit merah
- 3 butir kemiri
- 2 batang sereh (Ambil bagian putihnya saja)
- 10 lembar daun jeruk (buang batang tengahnya)
- 2 ruas lengkoas
- 1 ruas Kunyit
- 2 ruas jahe
- 1 sdt ketumbar butiran
- 1/2 sdt lada butiran
- 1 bungkus kecil Asem jawa
- Secukupnya garam, penyedap rasa dan gula putih
- Air
- Minyak Goreng
Langkah
Baca Juga: Liga 1 2021 Segera Bergulir, Rahmad Darmawan Mulai Ramu Skuad Madura United
- Cuci bersih bebek dan hatinya. Potong-potong sesuai selera. Lalu kucuri dengan jeruk nipis, diamkan sekitar 30 menit, bilas kembali. Siapkan bumbu halus.
- Larutkan asam dengan 4-5 sdm air, ambil airnya saja.
- Tumis bumbu halus hingga harum dengan sedikit minyak goreng. Kemudian masukan daging bebek nya, aduk rata hingga daging berubah warna pucat.
- Kemudian tuang air, beri garam, penyedap dan gula. Masukan juga air asam jawanya.
- Masak daging bebek sekitar 40 menit, kemudian baru masukan hatinya.
- Masak lagi sekitar 15-20 menit atau sampai empuk dan air menyusut. Aduk sesekali.
- Setelah itu pisahkan daging dan hati dengan bumbunya.
- Selanjutnya, panaskan minyak goreng.
- Goreng daging bebek dan hatinya hingga matang kecoklatan. Angkat, sisihkan.
- Untuk bumbu hitamnya, tambahkan sisa bumbu ungkep dengan minyak bekas mengoreng.
- Masak dengan api kecil sambil terus diaduk2 sekitar 30mntan sampai berubah menghitam.
- Hati-hati gosong ya. Jangan lupa cek rasanya. Jika sudah pas, angkat.
- Sajikan bebek bersama bumbu hitamnya.
Berita Terkait
-
Apa Itu MADAS? Ormas Madura Viral Pasca Kasus Usir Lansia di Surabaya
-
Carlos Perreira Puji Kebangkitan Laskar Sape Kerrab di Kanjuruhan
-
Evaluasi Total Arema FC Setelah Puasa Kemenangan 4 Laga Beruntun
-
Madura United Targetkan Poin Penuh Lawan Arema FC Tanpa Dalberto di Stadion Kanjuruhan Malang
-
Persib Garang di ACL Two, Thom Haye Tegaskan Pangeran Biru Siap Lawan MU
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi