SuaraBekaci.id - Apa manfaat bawang merah? Manfaat bawang merah di antaranya menyuburkan rambut dan bikin otak sehat. Apa manfaat lainnya?
Bawang merah merupakan bumbu andalan yang selalu ada di dapur. Salah satu kandungan bawang merah, thisulfinate, memang dikenal efektif sebagai pembunuh bakteri seperti Salmonella typhi, Pseudomonasaeriginosa hingga Escherichia coli.
Selain itu ada pula kandungan di dalam bawang merah yang bermanfaat menurunkan kolesterol.
Berikut 7 manfaat bawang merah bagi kesehatan tubuh, dilansir dari healthline.com:
1. Mengatasi sembelit
Susah buang air besar tentu menjadi permasalahan kecil yang cukup mengganggu. Namun tenang saja, kamu bisa mengatasinya dengan menyediakan bawang merah di rumah.
Manfaat bawang merah untuk membantu proses pembuangan racun dalam tubuh tentu akan membuat sistem pencernaan berjalan lancar.
2. Turunkan kolestrol
Kandungan sufida methylalyl serta asam amino sulfur pada bawang merah mampu menurunkan resiko kolestrol tinggi di dalam tubuh. Bawang merah mampu memperlancar mobilisasai dan menghindari hambatan penumpukan
Baca Juga: 7 Manfaat Bawang Merah, Turunkan Kolesterol sampai Menyuburkan Rambut
3. Redakan gejala alergi
Reaksi alergi akan muncul saat sel tubuh melepaskan histamin yang memicu pembengkakan jaringan, mata berair, dan garal-gatal.
Kandungan quercetin pada bawang merah bermanfaat mampu mencegah pelepasan histamin sehingga mengurangi reaksi peradangan serta pernapasan seperti asma alregi dan bronchitis.
4. Meningkatkan kesehatan otak
Bawang merah mengandung folat yang mampu meningkatkan kesehatan otak. Selain itu, kandungan lain seperti pyrithione serta zat besi juga bermanfaat untuk meningkatkan aktivitas neurologis.
5. Menyuburkan rambut
Tag
Berita Terkait
-
Harga Pangan Nasional Makin Murah Hari Ini, Bawang Merah hingga Beras Medium Ikut Turun
-
Jelang Tahun Baru, Harga Bawang Merah Anjlok Lebih dari 5 Persen
-
Pusing! Pedagang Lapor Harga Pangan Melonjak di Nataru, Cabai Rawit Tembus Rp 80.000/Kg
-
Jelang Libur Nataru, Mayoritas Harga Pangan Nasional Kompak Melandai, Cabai dan Bawang Merah Turun
-
7 Makanan Penurun Kolesterol yang Wajib Dikonsumsi Setiap Hari
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi