SuaraBekaci.id - Seorang pria yang mendongkan senjata api dan disebut sebagai Koboi Fortuner ditangkap di salah satu mal di Jakarta Selatan, Minggu (2/4/2021).
Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Yusri Yunus mengatakan, pria yang menunjukkan senjata api saat mengendarai mobil Fortuner itu ditangkap setelah pihak kepolisian melacak alamat kendaraan fortuner B 1673 SJV.
"Saat sampai di kediaman, sang sopir yang mengeluarkan senjata api tersebut tidak ada di tempat. Tetapi melalui orangtuanya berhasil kita mengetahui posisi dari yang bersangkutan," kata Kombes Yusri Yunus dikutip dari video di akun instagram @poldametrojaya, Jumat (2/4/2021).
Dia mengatakan, polisi kemudian kembali melakukan pengejaran pelaku yang diketahui berinisial MFA itu.
Baca Juga: Marah-marah Sambil Todong Pistol, MFA Palak Warga: Rokok Mana, Ada Gak?
"Yang bersangkutan kita amankan di salah satu parkiran mal. Kemudian sekarang sudah kita hadirkan di Polda Metro Jaya dan telah kita amankan dengan inisial MFA," ungkapnya.
Peristiwa pemobil 'koboi' itu mengeluarkan senjata api terjadi di Jalan Kolonel Sugiono Duren Sawit Jakarta Timur pukul 01.00 WIB.
"Pada saat itu yang bersangkuta mengendarai kendaraan fortuner B 1673 melintas di perempatan jalan dengan kondisi trafic light merah kemudian sempat menyenggol sepeda motor yang ditumpangi wanita. Yang terjadi setelah itu adalah yang bersangkutan dari dalam mobil marah-marah dan mengeluarkan senjata api," katanya.
Dia mengatakan, masyarakat yang ada di lokasi tersebut sempat menghentikan kendaraan yang dibawa koboi fortuner itu. Namun, MFA kabur sambil mengeluarkan senjata.
Saat ini pihak kepolisian masih mendalami kasus tersebut.
Baca Juga: Terlampau Santuy, Akun Gerindra Balas Pertanyaan Warganet, Jawabannya Kocak
"Kami masih mendalami dari tim lalu lintas juga sedang mendalami di TKP dan sudah memeriksa beberapa saksi. Nanti bagaimana kelanjutannya akan kami sampaikan," katanya.
Berita Terkait
-
Baim Wong Lulusan Mana? Dikritik usai Posting Video Anak Nangis Ketemu Paula Verhoeven
-
Onty Iya Buka Suara, Klarifikasi Ucapan Arra Bocah Viral di TikTok yang Sering Mencarikannya Jodoh
-
Viral! Pantai di Iran Mendadak Berwarna Merah Darah Setelah Hujan, Apa yang Terjadi?
-
Viral Isi Minyakita Hanya 750 ML, Bagaimana Hukumnya dalam Islam?
-
Sinopsis Film Laut Tengah, Asal Tren "Popoyo Siroyo" yang Lagi Viral!
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Hadirkan Beragam Kuliner dan Hiburan Menarik
-
Keberhasilan Cokelat Ndalem, Jadi Bukti BRI Sukses Naik Kelaskan UMKM
-
Cerita Siswa SMAN 21 Bekasi Gagal Ujian Gegara Gedung Sekolah Diterjang Banjir
-
Bekasi Banjir Pilih Ngungsi ke Hotel, Istri Walkot Bekasi: Cuma Sebentar
-
Bekasi Banjir, Keluarganya Ngungsi ke Hotel, Walkot Tri Adhianto: Gak Bermewah-mewah