SuaraBekaci.id - Artis Valerie Thomas angkat bicara ketika ditanya soal kemungkinan jika memiliki anak yang hendak pindah agama.
Putri kedua Jeremy Thomas ini berbicara tentang hal tersebut dalam video Nge-BACOT #9 - MUNGKIN GAK LO PINDAH AGAMA?' yang diunggah di YouTube BACOT TELEVISION belum lama ini.
"Apa yang lo lakuin kalau anak lo suatu saat nanti mau pindah agama?" tanya seseorang dalam video tersebut.
Pemain Film Susah Sinyal berusia 21 tahun ini tidak menjawab akan mengizinkannya atau tidak. Tapi, wanita beragama kristen ini mengaku akan melihat kondisi seperti apa yang dihadapi anaknya kelak.
"Aku orang yang sangat open minded. Jadi aku bakal coba mengerti apa posisi dia nanti," ujarnya.
Sebelumnya, Valerie Thomas mengungkapkan soal kemungkinan pindah agama.
Dia memberikan jawab tegas saat ditanya tentang kemungkinan pindah agama.
"Nggak," katanya mejawab pertanyaan tersebut.
Bukan tanpa sebab, Valerie mengaku nyaman dengan agama yang dianutnya.
Baca Juga: Cara Valerie Thomas Sikapi Jika Anaknya Mau Pindah Agama, Jawabannya Adem
"Aku sendiri lebih nyaman sama agama aku yang ini. Tapi semua agama sama," katanya.
Berita Terkait
-
Bahas Pindah Agama Jika Menikah, Respons Jennifer Coppen Tuai Perdebatan!
-
Sinopsis Series Open BO Season 3: I Am Campus, Angkat Kisah Dunia Kelam di Bangku Kuliah
-
Acha Septriasa Dicurigai Bakal Pindah Agama Gara-Gara Unggah Video ini
-
Jejak Fandy Christian dan Jonas Rivanno: Balik ke Kristen Usai Mualaf, Satu Sempat Tersangka
-
Peluk Kristen, Kenapa Perceraian Dahlia Poland-Fandy Christian Digelar di Pengadilan Agama?
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar