SuaraBekaci.id - Jasa Marga mencatat masih terdapat sebanyak tujuh titik banjir di jalan Tol Jasa Marga Group hingga siang ini, Sabtu (20/2/2021) pukul 12.00 WIB. Titik banjir di jalan tol Jasa Marga Group disebabkan karena instensitas hujan deras yang mengguyur sejumlah wilayah.
Corporate Communication & Community Development Group Head PT Jasa Marga (Persero) Tbk Dwimawan Heru mengatakan, sudah terdapat beberapa titik banjir di jalan tol Jasa Marga Group yang telah ditangani pihaknya dan sudah surut.
Banjir berangsur surut terjadi di Jalan Tol JORR Non S dan Jalan Tol JORR Pondok Ranji-Serpong yang sebelumnya berimbas kepada penutupan Gerbang Tol (GT) Pondok Ranji.
"Telah beroperasi normal kembali," kata Heru melalui keterangan tertulisya, Sabtu (20/2/2021).
Baca Juga: Genangan Air Diatasi, Tol Kembali Beroperasi Normal
Heru melanjutkan, banjir di Km 9 Jalan Tol Jakarta-Cikampek juga telah surut.
"Serta akses GT Jatibening dan GT Cibitung 7 arah Jakarta telah dibuka kembali dan dapat dilintasi oleh semua kendaraan," ujarnya.
Dia mengatakan, Jasa Marga memohon maaf atas ketidaknyamanan pengguna jalan akibat hal ini.
Berikut update banjir di Jalan Tol Jasa Marga Group yang saat ini masih dilakukan penanganan hingga pukul 12.00 WIB:
Jalan Tol Jakrata-Cikampek (2 titik)
-Km 19 arah Jakarta, saat ini genangan di Lajur (L) 1, namun untuk L3 dan L4 dapat dilintasi semua kendaraan.
-Rest Area KM 19 arah Cikampek dilakukan penutupan sementara.
Baca Juga: 10 Titik Banjir di Jalan Tol Jasa Marga Group
Jalan Tol Jakarta-Tangerang (3 titik)
-Km 4 arah Jakarta maupun arah Tangerang saat ini terdapat genangan di L1 dan L2. L3 dan L4 bisa dilintasi kendaraan. Saat ini dilakukan penanganan berupa pemasangan tanggul dan pompa.
-Km 24 arah Tangerang, saat ini terdapat genangan di L1. L2 s.d L4 bisa dilintasi kendaraan. Saat ini dilakukan penanganan dengan pompa.
-Simpang Susun (SS) Bitung, saat ini terdapat genangan di akses keluar namun 1 lajur masih dapat dilintasi oleh kendaraan Besar
Berita Terkait
-
Ketika Mobil Listrik Wuling Air EV Terabas Banjir, Berjalan Santai Tanpa Halangan
-
PT JMTO Bantah Abu Janda Jadi Komisaris, Kementerian BUMN Bungkam
-
Abu Janda Diisukan Jadi Komisaris Jasamarga Tollroad Operator, Benarkah?
-
Berita Kemarin: Banjir Kepung Permukiman Warga, JLF Sepi Pengunjung Imbas Ekonomi Lesu
-
Antisipasi Macet: Jasa Marga Terapkan Contraflow di Tol Jagorawi Arah Pucak
Tag
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
Harga Emas Antam Berbalik Lompat Tinggi Rp23.000 Hari Ini, Jadi Rp1.777.000/Gram
-
Wall Street Keok, IHSG Diprediksi Melemah Imbas Perang Dagang Trump vs Xi Jinping
-
Megawati dan Prabowo Subianto Akhirnya Bertemu, Begini Respon Jokowi
-
PM Malaysia Anwar Ibrahim Tegaskan ASEAN Solid dan Bersatu
-
Emas dan Bitcoin Banyak Diborong Imbas Ketegangan Perang Dagang AS vs China
Terkini
-
Lewat Pendanaan KUR BRI, Suryani Sukses Jadi Pejuang Ekonomi Keluarga yang Naik Kelas
-
Rahasia Desa Wunut Berhasil Menjadi Desa Pembangunan Berkelanjutan
-
Viral Dua Preman Ngamuk di Pasar Baru Bekasi, Pelaku Positif Sabu-sabu
-
Berdiri 2019, Kini Minyak Telon Lokal Habbie Capai Omzet Belasan Juta Rupiah
-
BRI Raih Penghargaan Internasional, Best Issuer for Sustainable Finance dan Best Social Loan